×
Sign in

Hello There

Sign In to Brilio

Welcome to our Community Page, a place where you can create and share your content with rest of the world

  Connect with Facebook   Connect with Google
Sukses Deadpool, Ryan Reynolds akan berperan dalam Detective Pikachu

0

Film

Sukses Deadpool, Ryan Reynolds akan berperan dalam Detective Pikachu

Ryan Reynolds akan menjadi tokoh utama di film terbarunya, Detektive Pikachu.

Disclaimer

Artikel ini merupakan tulisan pembaca Brilio.net. Penggunaan konten milik pihak lain sepenuhnya menjadi tanggung jawab penulis. Silakan klik link ini untuk membaca syarat dan ketentuan creator.brilio.net. Jika keberatan dengan tulisan yang dimuat di Brilio Creator, silakan kontak redaksi melalui e-mail redaksi@brilio.net

Abdul Azis Latif

26 / 11 / 2018 12:27

Aktor Hollywood Ryan Reynolds akhirnya resmi terlibat dalam proyek film hidup (live-action) Pokemon. Tak tanggung-tanggung, pemeran Deadpool itu akan menjalani perannya sebagai karakter utama film tersebut, Detective Pikachu.

Ryan Reynold, artis tampan lahiran 23 Oktober 1976 silam ini memiliki kabar terbaru yang membuat para fansnya senang. Setelah sukses memerankan Wade di film Deadpool yang muncul di tahun 2016 dan Deadpool 2 di tahun 2018, kini Ryan Reynolds akan muncul di film terbarunya Warner Bros lho.

Detective Pikachu

Yup, pria berzodiak scorpio ini di dapuk menjadi pengisi suara karakter Pikachu dari dunia Pokemon di film terbarunya Detective Pikachu. Tak tanggung-tanggung Ryan Reynolds menjadi pemeran utama di film tersebut.

Sukses memerankan Wade di film Deadpool membuat Ryan Reynolds dicintai publik, dengan tingkah lucu dan gaya energik saat berakting, tak ayal film terbarunya yang akan muncul di tahun 2019 tersebut sangat dinantikan oleh publik.

Loading...

Ditambah dengan sosok Pikachu karakter lucu dari serial Anime Jepang Pokemon yang banyak di cintai anak 90-an ataupun anak melenial jaman sekarang. Karena pokemon memang muncul generasi pertamanya pada tahun 1996 wajar saja anak 90-an banyak yang menantikan film besutan Warner Bros ini.

Kita nantikan saja aksi Ryan Reynolds dalam film terbarunya Detective Pikachu yang akan tayang di tahun 2019. 

Source





Pilih Reaksi Kamu
  • Senang

    0%

  • Ngakak!

    0%

  • Wow!

    0%

  • Sedih

    0%

  • Marah

    0%

  • Love

    0%

Loading...

MORE
Wave red