Dalam membuat dan menggarap sebuah film, seorang director maupun sutradara pastinya memiliki visual maupun ide menarik yang akan membuat filmnya memiliki alur cerita yang seru dan memberikan gambaran perasaan atau pesan yang ingin disampaikan kepada para penonton. Berikut ini adalah lima film yang emosional dan pastinya seru untuk ditonton!

1. Shawshank Redemption.

5 Rekomendasi film seru ini ceritanya emosional dan menegangkan

Foto:ceritahajid

Shawshank Redemption adalah film besutan sutradara Frank Darabont. Film ini sendiri rilis pada 20 Agustus 1994 dan diperankan oleh beberapa aktor kawakan yang sudah sangat dikenal namanya, yakniTim Robbinsdan juga Morgan Freeman. Film ini sendiri dibuat dengan cerita menarik yang membuat penonton akan emosional saat menontonnya. Film ini juga mendapatkan rating imbd 9,3/10.

2. The Green Mile.

5 Rekomendasi film seru ini ceritanya emosional dan menegangkan

Foto:https://kumparan.com/

The Green Mile juga merupakan film besutan sutradara Frank Darabont. Film ini sendiri rilis pada 6 Desember 1999. Film ini juga turut diperankan oleh aktor legendaris seperti Michael Clarke DuncandanTom Hanks. Film ini memiliki cerita menarik yang tidak akan membuatmu bosan selama alur cerita film ini berjalan. Dalam Imbd film ini memiliki rating 8,6/10.

3. Escape From Alcatraz.

5 Rekomendasi film seru ini ceritanya emosional dan menegangkan

Foto: https://www.mauvais-genres.com/

Escape From Alcatraz adalah film yang rilis pada 22 Juni 1979. Film ini juga disutradarai oleh Don Siegel. Escape From Alcatraz adalah salah satu film legendaris yang juga diperankan oleh aktor legendaris seperti Clint EastwooddanLarry Hankin. Film ini merupakan film yang diangkat dari kisah nyata serta memiliki alur cerita untuk kabur dari penjara yang pastinya menegangkan dan juga seru. Film ini memiliki rating 7,6/10 pada Imbd.

4. Dead Man Walking.

5 Rekomendasi film seru ini ceritanya emosional dan menegangkan

Foto:https://id.wikipedia.org/wiki/Dead_Man_Walking

Dead Man Walking merupakan film yang rilis pada 29 Desember 1995. Film ini sendiri disutradarai oleh aktor yang sangat terkenal pada masanya yakni Tim Robbins. Film ini juga turut diperankan oleh beberapa aktor kenamaan Susan SarandondanSean Penn. Film ini juga mendapatkan rating 7,5/10.

5. Forrest Gump.

5 Rekomendasi film seru ini ceritanya emosional dan menegangkan

Foto: http://jasperssartre

Forrest Gump merupakan film yang memenangkan enam Academy Award. Film ini sendiri rilis pada 23 Juni 1994 dan disutradarai oleh Robert Zemeckis. Forrest Gump adalah salah satu film iconic yang memberikan gambaran berbeda pada Tom Hanks sebagai pemeran utama. Forrest Gump juga memiliki alur cerita seru dan mendapatkan rating 8,6/10 pada Imbd.