Make up adalah sesuatu yang amat digemari kaum hawa saat ini. Ada banyak beauty guru yang membagikan video tutorial make up di YouTube. Dan kini belajar make up bukanlah hal yang sulit dilakukan. Berikut ini ada beberapa beauty guru yang bisa jadi referensi make upkamu.

1. Jeffre Star.

10 Beauty guru ini bisa menjadi inspirasi gaya make up kamu

Jeffre Star adalah beauty guru paling dikenal di dunia. Dia sudah meluncurkan brand andalannya Jeffre Star Cosmetics. Tidak diragukan lagi, bagi kamu yang suka make up untuk mengecek video tutorial Jeffre Star di YouTube.

2. James Charles.

10 Beauty guru ini bisa menjadi inspirasi gaya make up kamu

Buat kamu yang suka mengreasikan make up di wajahmu, James Charles adalah pilihan yang tepat untuk dijadikan inspirasi. Banyak sekali video kreasi James Charles di akun YouTube miliknya.

3. Nikita Dragun.

10 Beauty guru ini bisa menjadi inspirasi gaya make up kamu

Buat kamu yang punya kulit berjerawat dan menyukai make uptebal, kamu bisa melihat video tutorial make up Nikita Dragun di akun YouTube-nya. Nikita sangat pandai make up dan videonya sangat keren.

4. Jacqueline Hill.

10 Beauty guru ini bisa menjadi inspirasi gaya make up kamu

Meski pernah terlibat skandal menjual make up rusak, Jacquelin Hill tidak diragukan lagi punya skill make up yang keren.

5. Patrick Star.

10 Beauty guru ini bisa menjadi inspirasi gaya make up kamu

Patrick Star selalu membuat review make up dengan jujur. Selain melihat video tutorial make up, kamu juga bisa melihat produk make up dari sisi baik maupun buruknya.

6. Manny Mua.

10 Beauty guru ini bisa menjadi inspirasi gaya make up kamu

Beberapa orang mungkin berpikir bahwa make up hanya untuk cewek. Namun Manny Mua membantah hal itu. Manny membuktikan bahwa cowok dengan berewok juga bisa melakukan kegiatan merias wajah.

7. Kylie Jenner.

10 Beauty guru ini bisa menjadi inspirasi gaya make up kamu

Kylie Jenner sudah banyak meluncurkan produk kosmetik sampai membuatnya menjadi miliuner dalam usia mudanya. Kylie Jenner juga membuat beberapa video tutorial make up di YouTube loh.

8. Gabriel Zamora.

10 Beauty guru ini bisa menjadi inspirasi gaya make up kamu

Gabriel Zamora juga sering membagikan video tutorial make up. Kamu bisa melihat video buatannya di akun YouTube miliknya.

9. Laura Lee.

10 Beauty guru ini bisa menjadi inspirasi gaya make up kamu

Laura Lee punya skill make up yang tidak bisa diremehkan. Jika kamu hendak belajar make up, video milik Laura Lee patut kamu tonton.

10. Tati.

10 Beauty guru ini bisa menjadi inspirasi gaya make up kamu

Meskipun Tati banyak dikenal setelah video perseteruannya dengan James Charles, namun kemampuan Tati merias wajah tidak bisa diragukan. Dia punya banyak video tutorial yang bisa kamu tonton secara gratis di YouTube.

Itulah sepuluh rekomendasi beauty guru untukmu. Menurutmu, siapa yang paling pandai merias wajah?