Brilio.net - Memiliki paras cantik tanpa permasalahan seperti kantung mata yang menghitam, tentu menjadi dambaan bagi semua orang. Namun, kamu nggak perlu insecure jika muncul permasalahan tersebut. Pasalnya, dengan kelihaian makeup bisa menyulap wajah jadi berbeda dengan aslinya.
Yap, mengaplikasikan makeup dengan benar bisa jadi cara ampuh tampil cantik tanpa operasi plastik. Alat kecantikan ini dinilai mampu menutupi beragam noda di wajah. Hal tersebut yang terlihat dari unggahan salah satu MUA melalui akun TikTok @shintabarbiee.
Pada tayangan video berdurasi 30 menit itu, sang MUA membagikan pengalamannya saat mendapatkan klien dengan permasalahan yang membuat banyak wanita tak percaya diri. Di video awal terlihat, wajah polos sang klien dengan kantung mata yang menghitam.
foto: TikTok/@shintabarbiee
Recommended By Editor
- Medicare berbagi kado manis untuk sosok Ibu, pejuang keluarga yang lembut dan kuat
- Transformasi wanita berhijab berkulit sawo matang usai berias ini bak Barbie, gayanya badass banget
- Seperti ibu tangguh namun lembut, Medicare tawarkan sabun perlindungan keluarga 48 jam tanpa iritasi
- Transformasi makeup wanita punya bekas jerawat dan tompel setelah dirias MUA, hasilnya manglingi
- Wanita berjerawat dirias ala idol K-Pop ini flawless abis, hasilnya bikin salah fokus
- Transformasi makeup wanita kulit sawo matang jadi flawless dan glowing, hasilnya 180 derajat beda
- Transformasi wanita recreate makeup ala Jenna Ortega di Wednesday, hasilnya mirip banget
- Wanita dengan tubuh berisi dirias MUA jadi manten Sunda ini hasilnya manglingi, jadi susah dikenali































