Dia menggabungkan slogan produk terkenal dengan kata-kata rayuan yang bikin baper.
Keberadaan media sosial benar-benar membuat arus informasi mengalir begitu cepat. Setiap harinya selalu ada saja berita viral yang menyedot perhatian penggunanya. Seperti yang terjadi baru-baru ini, postingan lucu seorang pegawai Alfamart jadi buah bibir di jagat media sosial. Dia menggabungkan nama-nama produk terkenal dengan kata-kata romantis yang bisa bikin siapa saja ketawa baper dibuatnya.
Postingan dari pria yang belakangan diketahui bernama Muhammad Baihaki itu di-repost oleh akun Instagram @makassar_iinfo. Sontak saja unggahannya itu menyebar ke mana-mana dan jadi konsumsi lezat warganet.
Jadi penasaran, seperti apa sih kocaknya postingan pegawai Alfamart itu? Seperti yang penulis lansir dari akun Instagram pribadinya @mbaihaki03, Kamis (31/10), berikut deretan unggahan kocaknya.
1. Duh, bisa saja, kan, masnya!
2. Aduh.. mellow abis, mas.

3. Banyak warganet cewek yang bilang masnya ganteng.
4. Katanya, kumisnya itu lho bikin gemes.

5. Saat ditanya melalui kolom komentar, dia memang benar-benar pegawai Alfamart di Kota Cilegon, Banten.

6. Katanya sih, dia pengen banget jadi content creator.

7. Nah lho, apa komentarmu?

Source
- https://www.instagram.com/p/B4MFYc9Auxv/?hl=id
- https://www.instagram.com/p/B4M8NI-nKQI/?hl=id