Pernahkah anda merasakan pada saat bekerja, disergap rasa jenuh dan bosan ketika berada dikantor? hampir semua orang pernah mengalaminya. Kerja dikantor dari pagi hingga sore memang sangat membosankan. Melakukan rutinitas setiap hari yang sama setiap hari, sangat mudah mengundang rasa bosan. apa lagi yang anda kerjakan seputar hal itu terus. waktu berjalan begitu lama, sampai bingung apa lagi yang harus dikerjakan.

Untuk menghilangkan rasa jenuh dan bosan ketika berada dikantor, Cobalah cara Alternatif ini untuk menghindari dan menghilangkan rasa tersebut :

1. Mendengarkan musik

Bosan selama di kantor? Kamu bisa lakuin 5 aktivitas ini biar semangat

Saat jenuh dan bosan melanda, putar lagu kesukaan anda. mendengarkan musik bisa membuat lebih Relax dan Produktif.

2. Makan Cemilan Ringan, Kopi atau Teh

Bosan selama di kantor? Kamu bisa lakuin 5 aktivitas ini biar semangat

Makan cemilan sembari minum kopi/teh, adalah salah satu hal favorit di tempat kerja. Hal ini dapat membantu mengatasi rasa bosan saat bekerja dan meningkatkan mood untuk bekerja kembali.

3. Ngobrol Dengan Rekan Kerja Anda

Bosan selama di kantor? Kamu bisa lakuin 5 aktivitas ini biar semangat

Jika orang didekat anda terlihat sama bosannya dengan anda, mulailah melakukan pembicaraan untuk mengisi kebosanan tersebut, tentunya harus hati hati agar tidak mengganggu suasana kantor.

Di lain mengisi kebosanan, hal ini juga bisa membangun kerjasama dengan rekan kerja anda.

4. Online

Bosan selama di kantor? Kamu bisa lakuin 5 aktivitas ini biar semangat

Bekerja beberapa jam terus menerus pasti sangat membosankan. Internet bisa jadi senjata ampuh untuk mengatasinya. gunakan waktu dengan bijak, seperti digunakan untuk mengunjungi Twitter, Facebook, melihat video lucu dan lain sebagainya. Pastikan tidak terlena hingga lupa dengan pekerjaan.

5. Cari Teman Baru

Bosan selama di kantor? Kamu bisa lakuin 5 aktivitas ini biar semangat

Mungkin anda perlu teman teman dan lingkungan cobalah berkenalan dengan orang orang baru, mungkin dari divisi lain atau di luar kantor lingkungan anda, hal ini bisa menolong dari rutinitas kebosanan anda.