×
Sign in

Hello There

Sign In to Brilio

Welcome to our Community Page, a place where you can create and share your content with rest of the world

  Connect with Facebook   Connect with Google
Bak kembar, 6 aktor ini mirip dengan karakter asli yang diperankan

0

Film

Bak kembar, 6 aktor ini mirip dengan karakter asli yang diperankan

Film biografi biasanya memilih aktor yang punya kemampuan akting mumpuni serta kemiripan wajah dengan sang tokoh yang diperankan.

Disclaimer

Artikel ini merupakan tulisan pembaca Brilio.net. Penggunaan konten milik pihak lain sepenuhnya menjadi tanggung jawab penulis. Silakan klik link ini untuk membaca syarat dan ketentuan creator.brilio.net. Jika keberatan dengan tulisan yang dimuat di Brilio Creator, silakan kontak redaksi melalui e-mail redaksi@brilio.net

muhamad rizki

27 / 10 / 2020 12:35

Di samping diharuskan memiliki akting yang bagus, film tentang biografi biasanya memilih para aktor yang punya kemiripan wajah dengan karakter asli yang diperankannya. Berikut ini adalah aktor yang memiliki kemiripan wajah dengan karakter yang diperankannya, seperti dilansir dari brightside.me (26/10/2020).

1. Jennifer Love Hewitt memerankan Audrey Hepburn di film The Audrey Hepburn Story.

Bak kembar, 6 aktor ini mirip dengan karakter asli yang diperankan

Foto: brightside.me/wonder-films

2. Anthony Hopkins memerankan Alfred Hitchcock di film Hitchcock 2012.

Loading...

Bak kembar, 6 aktor ini mirip dengan karakter asli yang diperankan

Foto: brightside.me/wonder-films

3. Nicole Kidman memerankan Virginia Woolf di film The Hours.

Bak kembar, 6 aktor ini mirip dengan karakter asli yang diperankan

Foto: brightside.me/wonder-films

4. Aktor kawakan Will Smith memerankan petinju legendaris  Muhammad Ali di film Ali 2001.

Bak kembar, 6 aktor ini mirip dengan karakter asli yang diperankan

Foto: brightside.me/wonder-films

5. Princess Diana diperankan oleh Naomi Watts di film Diana 2013.

Bak kembar, 6 aktor ini mirip dengan karakter asli yang diperankan

Foto: brightside.me/wonder-films

6. Gary Oldman berperan sebagai Ludwig Van Beethoven di serial Immortal Beloved.

Bak kembar, 6 aktor ini mirip dengan karakter asli yang diperankan

Foto: brightside.me/wonder-films

Source





Pilih Reaksi Kamu
  • Senang

    0%

  • Ngakak!

    0%

  • Wow!

    0%

  • Sedih

    0%

  • Marah

    0%

  • Love

    0%

Tags

Loading...

RECOMMENDED VIDEO

Wave white

Subscribe ke akun YouTube Brilio untuk tetap ter-update dengan konten kegemaran Milenial lainnya

-->
MORE
Wave red