penjabaran mengenai supplier © berbagai sumber foto: Unsplash/Venti Views

Terdapat beberapa jenis supplier yang dapat dibedakan berdasarkan produk yang dihasilkan yaitu sebagai berikut:

1. Supplier Produk Barang

Supplier jenis ini berfungsi untuk memasok bahan mentah untuk membuat produk dalam bentuk barang. Supplier ini hanya bertugas untuk memasok bahan mentah untuk kembali diolah pihak lain hingga menjadi barang jadi.

2. Supplier Produk Jasa

Jenis supplier ini bertugas untuk memasok bahan baku untuk menghasilkan produk berbentuk jasa. Supplier ini memasok bahan baku yang kemudian diolah pihak lain menjadi produk jasa yang dapat dijual ke konsumen.

Sumber: Pituringsih. 2010. Jurnal Akuntansi Multiparadigma Volume 1 Nomor 2: Tinjauan Konseptual: Criteria Supplier-Selection, Integrasi Internal dan Eksternal Supply Chain Terhadap Kinerja Perusahaan. Malang: Universitas Wisnuwardhana Malang.