5. Bisnis wisata taman bunga.

Sumber kekayaan Dewi Perssik © Instagram

foto: Instagram/@dewiperssik9

Masih dibidang yang sama, pada tahun 2022 ini, Dewi Perssik membuka bisnis wisata taman bunga yang diberi nama D'Castello. Obyek wisata yang terletak di kawasan Subang, Jawa Barat ini memiliki desain ala Rusia yang sangat memanjakan mata. D'Castello memiliki banyak spot foto yang Instagramable.

6. Bisnis herbal.

Sumber kekayaan Dewi Perssik © Instagram

foto: Instagram/@sheslimbeauty

Dewi Perssik kian tertarik menggeluti dunia bisnis, dia pun terjun dalam dunia kesehatan. Perempuan asal Jember itu pun membuat bisnis herbal mulai dari jamu khusus wanita hingga teh untuk melangsingkan badan.

7. Bisnis liquid.

Sumber kekayaan Dewi Perssik © Instagram

foto: Instagram/@dewiperssikliquid

Membawa namanya, ia meluncurkan Dewi Perssik Liquid. Penyanyi dangdut itu menjual produk vape khususnya liquid. Ada beberapa rasa yang telah Depe luncurkan diantaranya, Danish Party dan Mango Perssik.