6. Oline pun mengawali kariernya di dunia hiburan Indonesia dengan ikut ajang Akademi Fantasi Indosiar pada 2005 sebagai wakil dari Jakarta.

Transformasi Oline Mendeng © Instagram

7. Lewat grup vokal Treasure Voice, Oline Mendeng juga sempat merilis album rohani yang bertajuk "Kumencintamu".

Transformasi Oline Mendeng © Instagram

8. Meski mengawali karier sebagai penyanyi, namun, namanya justru populer setelah bermain di sitkom OB. Hingga saat ini dirinya masih wara wiri di layar kaca sebagai aktris maupun presenter.

Transformasi Oline Mendeng © Instagram

9. Pernah menikah dengan seorang pengusaha bernama Octav Panggabean pada 2014, Oline dikaruniai seorang putra bernama King Ical Panggabean. Hingga kini, pemeran Bude Tutik dalam film Wedding Proposal ini masih menjadi single mom bagi anaknya.

Transformasi Oline Mendeng © Instagram

10. Meski tampak luwes dan terbiasa memegang sapu dan kemoceng, siapa sangka jika kehidupan asli Susi dan Oline Mendeng berbeda 180 derajat. Rupanya, Oline Mendeng merupakan salah satu sosialita.

Transformasi Oline Mendeng © Instagram

11. Walaupun saat ini Oline Mendeng sudah masuk usia 36 tahun, namun sosoknya masih terlihat awet muda banget. Penampilannya pun bak masih ABG.

Transformasi Oline Mendeng © Instagram