1. Begini penampakan rumah berdinding papan yang terlihat sederhana. Atap rumah ini terbuat dari seng, sementara itu pagarnya dari bambu.
2. Rumah ini bercat hijau dengan dekorasi bernuansa pink. Meski sederhana, rumah ini terlihat sangat rapi.
3. Berbagai perabotannya disusun dengan rapi di rak dan lemari. Bikin adem lihatnya.
4. Rumah ini juga memiliki ruangan khusus untuk menyetrika dan menyimpan rumah.
Recommended By Editor
- Medicare berbagi kado manis untuk sosok Ibu, pejuang keluarga yang lembut dan kuat
- Tempat tinggal sekaligus kantor, 11 potret rumah tipe 36 di makeover jadi hunian bergaya Japandi
- Seperti ibu tangguh namun lembut, Medicare tawarkan sabun perlindungan keluarga 48 jam tanpa iritasi
- Renovasi rumah reyot jadi konsep Scandinavian, 11 potret hasilnya bikin ngebet makeover hunian
- Kamar kost sempit dimakeover jadi kamar nuansa monokrom, hanya dengan sentuhan perabot sederhana
- Dapur serba merah penuh perabotan ini rapinya nggak bikin sumpek, bikin semangat masak
- Rumah papan sederhana dikelilingi bukit ini ditawar Rp 2,5 miliar tapi ditolak, ini 11 potretnya


































