Fungsi pola lantai.

pola lantai dan fungsinya dalam seni tari © berbagai sumber

foto: Unsplash/zero take

Pola lantai memiliki beberapa fungsi yaitu sebagai berikut:

1. Pola lantai berfungsi memperindah suatu tarian.
2. Untuk memperkuat atau memperjelas gerakan-gerakan tarian dari peranan tertentu.
3. Pola lantai juga dapat membantu memberikan tekanan atau kekuatan pada suatu tokoh tertentu yang ditonjolkan.
4. Untuk menghidupkan karakteristik gerak dari keseluruhan pertunjukan tari.
5. Pola lantai berperan untuk membentuk komposisi, menyesuaikan tari dengan bentuk ruang pertunjukan.

Sumber: Hartati. 2016. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Program Studi Pendidikan Seni Drama, Tari, dan Musik Volume 1 Nomor 3: Bentuk Penyajian Tari Zapin Pekajang di Sanggar Buana Kota Banda Aceh. Aceh: Universitas Syiah Kuala.