Brilio.net - Pernikahan merupakan momen yang membahagiakan bagi pasangan. Namun, sebelum hari pernikahan tiba, banyak hal yang perlu dipersiapkan oleh calon pengantin. Seperti mempersiapkan venue pernikahan, catering, hingga kebutuhan-kebutuhan primer lainnya.
Bahkan, bagi sebagian pasangan pemotretan prewedding cukup penting. Selain sebagai kenang-kenangan, potret ini merupakan dokumentasi sebelum menikah. Tak terkecuali bagi sederet vokalis band ini.
Berbagai konsep pun menjadi tema prewedding mereka. Seperti halnya Rian D'Masiv yang tengah merayakan ulang tahun pernikahannya, rupanya juga memiliki konsep preweddingnya sendiri, lho.
Penasaran dengan potretnya? Dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, ini sederet potret prewedding vokalis band, Jumat (23/9).
Recommended By Editor
- Medicare berbagi kado manis untuk sosok Ibu, pejuang keluarga yang lembut dan kuat
- Potret prewedding 7 pemain Ikatan Cinta, Glenca usung konsep monokrom
- Seperti ibu tangguh namun lembut, Medicare tawarkan sabun perlindungan keluarga 48 jam tanpa iritasi
- 5 Ide pose prewedding di malam hari, estetik bertabur bintang
- Pakai tempat seadanya, hasil foto prewedding pasangan ini estetik abis
- Pasangan ini foto prewed di halaman orang, 11 potret hasilnya estetik
- Gaya prewedding 11 penyanyi wanita berbusana adat, Via Vallen elegan
- 5 Cara hasilkan foto prewedding keren tanpa editan, hasil aesthetic






























