Brilio.net - Menjadi hacker, bagi banyak orang, merupakan salah satu yang paling keren di dunia. Seorang hacker dapat meretas berbagai situs maupun akun media sosial tertentu untuk mengetahui data pemilik. Namun begitu, nggak sembarangan orang bisa jadi hacker. Hal ini karena diperlukan keterampilan tingkat tinggi dan juga kecerdasan level dewa.

Namun, apa jadinya bila anak-anak ini mengaku sebagai hacker? Pastinya bikin terkejut ya? Beberapa hacker terkenal memang ternyata masih anak-anak. Namun, tentu saja mereka tidak membuka identitas diri mereka kepada publik. Apalagi melalui media sosial.

Kalau hacker yang satu ini sih jelas anti mainstream. Tidak hanya menunjukkan identitasnya sebagai hacker, namun mereka juga mengunggah foto mereka di media sosial. Bener-bener nggak habis pikir ya?

Dilansir brilio.net dari berbagai sumber, inilah lima status lucu bocah ngaku hacker yang bikin geleng-geleng kepala.

1. Wah hacker yang satu ini terang-terangan banget guys. Awas ditangkap aparat lho.

hacker bocah © 2018 berbagai sumber

foto: Kaskus

 

2. Duh virus jenis apa lagi itu Handsomeware Wannakray. Hati-hati terkena virusnya.

hacker bocah © 2018 berbagai sumber

foto: 1cak

 

3. Jadi adik ini mau ngehack apa ngebanned nih? 

hacker Istimewa

foto: Keepo.me

 

4. Hacker yang satu ini sangat baik hati lho. Karena kasian, dia nggak jadi ngehack deh.

hacker Istimewa

foto: Kaskus

 

5. Hacker ini cuma minta dibayar pulsa kok buat menebus akun Facebook kalian agar tidak kena hack.

hacker Istimewa

foto: 1cak

 

6. Canggih juga Hacker ini ya bisa pakai sistem operasi jadi aplikasi buat ngehack. Bikin nggak habis pikir ya?

hacker bocah © 2018 berbagai sumber

foto: Facebook