Brilio.net - Customer Service (CS) merupakan pekerjaan yang tidak mudah. Apalagi untuk CS perusahaan seluler yang penggunanya ada jutaan orang. Selain dituntut harus berkata sopan, CS sering dihadapkan dengan pelanggan yang bermacam-macam tingkahnya dan tak jarang membuat naik pitam. Namun, seorang CS harus meredam egonya dan dengan sopan melayani peneleponnya.

Nah, berikut cuplikan percakapan pelanggan dengan CS seluler di Indonesia, yang diunggah di media sosial oleh akun Flaminkgosh, Jumat (29/1). Rekaman video berisi percakapan selama 4 menit tersebut menunjukkan Customer Service merupakan pekerjaan yang membutuhkan kesabaran tinggi dan penuh risiko. Berikut video percakapan tersebut yang brilio.net kutip, Selasa (2/2):


 

CS im3 Indosat Lucu

ini lho bukti Percakapan kalo Customer Services Indosat im3 itu suaaabbbbaarrrr bangett menghadapi Pelanggannya. makanya aq pake im3 juga.Coba deh Dengerin..siap-siap ngakak banting meja..wkwkwkw

Posted by Flaminkgosh on Monday, January 25, 2016