1. Home
  2. ยป
  3. Personal Finance
26 April 2022 04:32

9 Cara transfer lewat BRI internet banking, cepat dan mudah

Kamu bisa melakukan transaksi perbankan cukup menggunakan ponsel atau gadget yang terhubung dengan jaringan internet. Shofia Nida
foto: YouTube/BANK BRI dan Instagram/@bankbri_id

Brilio.net - Hadirnya layanan internet banking, membuat nasabah tak perlu repot-repot ke ATM atau bank untuk melakukan transaksi perbankan. Tentunya, hal ini sangatlah efisien untuk manusia zaman sekarang yang ingin serba cepat dan tidak ribet.

Oleh karena itu, hampir semua bank di Indonesia memiliki layanan internet banking, salah satunya yakni BRI. Saat mempunyai internet banking BRI, banyak sekali yang bisa dilakukan oleh nasabah, contohnya seperti pembayaran online, transfer dana, cek saldo dan mutasi, dan lainnya yang sebelumnya mungkin hanya bisa dilakukan di ATM ataupun bank offline.

BACA JUGA :
7 Cara membuat kartu kredit BRI secara online, nggak perlu ke bank


Kamu bisa melakukan transaksi perbankan cukup menggunakan ponsel atau gadget yang terhubung dengan jaringan internet. Salah satu aktivitas perbankan yang dimudahkan dengan adanya layanan ini yakni transfer uang. Berikut 9 cara transfer lewat BRI internet banking, dirangkum brilio.net dari berbagai sumber pada Selasa (26/4).

BACA JUGA :
3 Cara transfer BRI ke GoPay, top up saldo jadi mudah

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags