Pengertian difusi.
foto: unsplash.com
Difusi adalah peristiwa perpindahan partikel dari lingkungan dengan konsentrasi tinggi menuju lingkungan dengan konsentrasi rendah. Proses difusi menjadi proses penting dalam sistem tubuh manusia seperti pada difusi oksigen dan karbondioksida dalam sistem pernapasan, difusi pada sistem saraf, difusi pada molekul, dan difusi pada zat dalam berbagai sistem tubuh manusia.
Difusi sering disebut juga dengan proses pembauran. Proses mengalirnya zat pelarut ini berlangsung hingga seluruh partikel tersebar secara luas dan merata sehingga mencapai titik keseimbangan, yaitu saat perpindahan molekul tetap terjadi walau tidak ada perbedaan konsentrasi.
Recommended By Editor
- Medicare berbagi kado manis untuk sosok Ibu, pejuang keluarga yang lembut dan kuat
- Desentralisasi adalah pemindahan kekuasaan, pahami jenis-jenisnya
- Seperti ibu tangguh namun lembut, Medicare tawarkan sabun perlindungan keluarga 48 jam tanpa iritasi
- Warna primer adalah, ketahui perbedaannya dengan warna sekunder
- Klasifikasi adalah pengelompokan, pahami pengertian dan tujuannya
- Arti toxic beserta ciri-ciri dan cara mengatasinya
- Manufaktur adalah industri pengolahan barang, pahami proses bisnisnya
- Kebutuhan primer adalah, ketahui pengertian dan contohnya































