7. Konsep smart living di rumah Surya juga berlanjut di area living room ini. Jendela ini rupanya juga dibekali teknologi, sehingga bisa menutup atau berubah menjadi buram hanya dengan menekan tombol pada remote saja.

rumah Surya Insomnia desainnya futuristik © YouTube

8. Dapur bersihnya sendiri memiliki konsep hitam putih yang modern. Bagian tengahnya terdapat kitchen island yang menjadi meja untuk anak-anak.

rumah Surya Insomnia desainnya futuristik © YouTube

9. Rumah yang memiliki luas bangunan 300 meter persegi ini terdiri dari dua lantai. Nah, Surya memanfaatkan sisi bawah tangga sebagai tempat penyimpanan sepatu.

rumah Surya Insomnia desainnya futuristik © YouTube

10. Bersebelahan dengan dapur terdapat area outdoor yang merupakan taman tempat bersantai. Taman tersebut dilengkapi dengan tempat duduk letter L yang dikelilingi dengan tumbuh-tumbuhan.

rumah Surya Insomnia desainnya futuristik © YouTube

11. Selain itu, terdapat pula kolam ikan minimalis dengan bentuk memanjang. Anak-anak Surya disebut gemar memberi makan ikan-ikan tersebut.

rumah Surya Insomnia desainnya futuristik © YouTube