1. Satu yang sangat khas dari penampilan Tasya dari dulu hingga kini adalah pipinya yang chubby. Imut-imut banget kan?
2. Tasya memulai karier di industri hiburan tanah air pada 1997. Ketika itu, usianya baru menginjak 5 tahun.
3. Ia pertama kali dipilih sebagai bintang iklan untuk produk pasta gigi.
4. Dari situ, ia mulai dikenal dan menjadi bintang iklan lain, serta membintangi beberapa judul sinetron dan film.
5. Tahun 2000 menjadi tahun emas bagi Tasya. Pada tahun tersebut Tasya lolos dalam audisi Sony Music dan mendatangani kontrak satu tahun.
Recommended By Editor
- Medicare berbagi kado manis untuk sosok Ibu, pejuang keluarga yang lembut dan kuat
- 5 Rahasia kecantikan ala Tasya Kamila, pakai makeup natural
- Seperti ibu tangguh namun lembut, Medicare tawarkan sabun perlindungan keluarga 48 jam tanpa iritasi
- 9 Masakan Tasya Kamila buat keluarga, lezat dan menggugah selera
- Cerita Tasya Kamila atasi kejang anak karena infeksi jamur
- Dinyiyiri karena beasiswa LPDP, Tasya Kamila beri jawaban menohok
- Ingat kakak Tasya di iklan pasta gigi? Ini 7 penampilan terbarunya



































