Brilio.net - Indonesia merupakan negara dengan fans K-Pop terbanyak nomor 2 di dunia, setelah Korea Selatan sendiri. Karena itulah, tampaknya tak sulit mencari sejumlah informasi yang up to date soal idol-idol K-Pop di akun-akun fanbase asal Indonesia. Baru-baru ini bahkan ada video viral di TikTok yang memperlihatkan sosok aktor Tanah Air yang parasnya terlihat mirip dengan Hueningkai TXT.
Buat yang belum tahu, sosok aktor tersebut bernama Kevin Faulky. Ia merupakan bintang muda yang sebelumnya pernah membintangi sinetron Dari Jendela SMP dan Cinta Asmara. Selain menjadi aktor, Kevin juga pernah jadi bintang iklan biskuit dan skincare.
Bikin MOA heboh, yuk intip potret kemiripan Kevin Faulky dan Hueningkai seperti dihimpun brilio.net dari berbagai sumber pada Rabu (8/6).
Recommended By Editor
- Medicare berbagi kado manis untuk sosok Ibu, pejuang keluarga yang lembut dan kuat
- 11 Momen reuni pemain 'Dari Jendela SMP', lakukan pemotretan bareng
- Seperti ibu tangguh namun lembut, Medicare tawarkan sabun perlindungan keluarga 48 jam tanpa iritasi
- 9 Gaya pasangan 'Dari Jendela SMP' saat pemotretan, bikin baper
- Gaya pemotretan 10 pemain Dari Jendela SMP, parasnya manglingi
- 7 Potret terbaru pemain sinetron Dari Jendela SMP pakai seragam SMA
- Baru saja rilis, ini arti lirik lagu Crown TXT






























