Brilio.net - Spanduk merupakan media untuk menyampaikan informasi kepada khalayak ramai. Informasi itu bisa berisi apa saja, misalnya promosi, pemberitahuan, peringatan, imbauan, dan masih banyak lagi.

Karena fungsi spanduk sebagai media informasi, sudah seharusnya pesan yang ada di dalam spanduk dituliskan secara tertata dan lengkap. Pesan yang utuh dan lugas lebih mudah dimengerti ketimbang yang bertele-tele. Apalagi jika isi pesannya masih bersambung alias rumpang, bukan cuma bikin orang gagal paham tapi juga penasaran.

Kayak deretan tulisan nyeleneh di spanduk berikut ini, yang brilio.net kumpulkan dari berbagai sumber. Penasaran sama isinya? Yuk simak ulasan lengkapnya yang satu ini, Senin (20/2).

1. Lha kok malah nanya balik.

tulisan nanggung di spanduk © Berbagai sumber

foto: Facebook/Bersambung...