Brilio.net - Bila manusia membutuhkan rumah, maka hewan pun perlu tempat untuk berlindung. Hewan peliharaan, seperti ayam, bebek, kucing, dan burung biasanya tinggal di satu tempat khusus yang disebut sebagai kandang.
Ada banyak jenis kandang yang bisa dipakai. Mulai dari yang terbuat dari besi hingga kayu. Bersamaan itu, bentuknya pun juga bermacam-macam. Kamu bisa mendapatkan dengan mudah di berbagai tempat.
Namun, berbeda dengan kandang burung berikut ini. Alih-alih jadi tempat tinggal, ternyata kandang ini dimasuki benda-benda aneh di dalamnya. Benda tak lazim yang seharusnya tidak di ada di dalam kandang ini bikin geleng kepala.
Seperti apa kira-kira penampakannya? Berikut ini brilio.net telah himpun dari berbagai sumber, Rabu (17/8).
Recommended By Editor
- Medicare berbagi kado manis untuk sosok Ibu, pejuang keluarga yang lembut dan kuat
- 11 Penampakan benda di batang pohon ini bikin lihat dua kali
- Seperti ibu tangguh namun lembut, Medicare tawarkan sabun perlindungan keluarga 48 jam tanpa iritasi
- 11 Penampakan isi kulkas ini nyelenehnya bikin kaget
- 9 Penampakan di depan toko ini potretnya bikin orang senam jantung
- 11 Potret kocak kursi habis diperbaiki ini bikin nyengir
- 11 Penampakan nyeleneh sawah ini bikin kamu garuk kepala






























