Brilio.net - Online shop menjadi salah satu cara berbelanja baru di kalangan para konsumen. Dengan begitu, para pembeli tak perlu jauh-jauh ke toko untuk mendapatkan barang, semuanya proses transaksi bisa dilakukan secara online.

Demi mendapatkan barang yang sesuai keinginan, terkadang para pembeli meminta penjual untuk mengirimkan foto barang asli melalui fitur chat. Namun, alih-alih mengirim foto yang benar, sederet penjual online shop ini justru mengirimkan foto yang nyeleneh.

Penasaran seperti apa potretnya? Dirangkum brilio.net dari berbagai sumber pada Kamis (2/2), begini 11 chat lucu penjual online shop saat kirim PAP foto ke pembeli yang bikin geleng kepala.