1. Home
  2. ยป
  3. Wow!
1 Juli 2017 17:03

Sulit dipercaya, 15 foto kece ini cuma diambil pakai kamera iPhone

Pengguna Apple khususnya iPhone wajib tahu nih! Andry Trysandy Mahany

Brilio.net - Mengabadikan foto yang menakjubkan tak melulu harus menggunakan kamera profesional yang harganya selangit. Selama memiliki keahlian yang mumpuni, cukup menggunakan kamera smartphone saja hal tersebut bisa dilakukan.

Buktinya bisa kamu lihat di iPhone Photography Award 2017. Di event yang diadakan setiap tahun tersebut, kamu bisa menyaksikan foto-foto kece hasil jepretan fotografer dari seluruh dunia.

Dan mereka nggak menggunakan kamera profesional, melainkan hanya menggunakan kamera dari ponsel iPhone. Penasaran seperti apa? Yuk. intip foto-fotonya di bawah ini, seperti dihimpun brilio.net, Sabtu (1/7):


1. Brendan O Se sukses menjadi Photographer of the Year lewat jepretan tangan ini.

BACA JUGA :
15 Foto bayangan ini kerennya bikin pengen lihat berkali-kali




2. Gabriel Ribeiro dari Brasil, menjadi juara satu di kategori portrait lewat jepretannya.



3. Foto dua bocah membuat Barry Mayes sukses menyabet juara tiga di kategori Anak-anak.

BACA JUGA :
Timbun sampah 4 tahun, fotografer ini ciptakan 11 karya penuh makna



4. Naian Feng dari Shanghai, China juga sukses mengabadikan foto arsitektur ini cuma pakai iPhone miliknya.



5. Momen menakjubkan di tengah salju ini dijepret oleh Juan Carlos Castaeda dari Astoria.



6. Sedangkan bunga-bunga yang indah ini diabadikan oleh Po dari Cebu, Filipina.



7. Karya David Hayes sukses menyabet juara satu di kategori Still Life.



8. Pemandangan yang indah ini diabadikan oleh Jen Pollack Bianco dari Seattle, Amerika Serikat.



9. Chung Hung dari Taiwan berhasil menjadi juara tiga di kategori Lifestyle.



10. Sementara Joseph-cyr sukses menyabet juara tiga di kategori Alam.



11. Foto sekeren ini cuma diambil pakai kamera smartphone oleh Li Jinquan.



12. Cukup pakai iPhone, Francesca Tonegutti sukses mengabadikan momen ini.



13. Tak perlu pakai kamera mahal, Thea Mihu berhasil mengabadikan foto keren ini.



14. Nggak mau kalah, Sergey Pesterev juga bisa membuat foto yang sangat dramatis seperti ini.



15. Dan Sebastiano Tomada dari Brooklyn, New York berhasil menjadi Photographer Of The Year di ajang tahunan ini.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags