1. Home
  2. ยป
  3. Wow!
5 Februari 2024 08:00

Rumahnya antik penuh barang kuno, 11 potret taman belakang Joko Anwar biasa buat nonton layar tancap

Menyatu dengan ruang kerja, ia membiarkan dinding taman belakangnya dipenuhi dengan tanaman rambat. Ferra Listianti

Brilio.net - Sutradara film horor yang begitu digandrungi masyarakat lewat karyanya, Joko Anwar, selalu sukses mencuri perhatian. Bukan hanya karena karya film-nya yang jempolan, namun juga dengan penampakan hunian uniknya yang jadi impian banyak orang.

Lewat laman Instagram-nya, sutradara Pengabdi Setan ini kerap perlihatkan kediamannya yang bergaya industrial dengan penuh barang antik. Meski terkesan kuno barang-barangnya, jangan salah jika sang sutradara punya area taman belakang asri serasa ngecamp di pegunungan.

BACA JUGA :
7 Film Joko Anwar yang tayang di Netflix, ada Nightmares and Daydreams


Menyatu dengan ruang kerja, ia membiarkan dinding taman belakangnya dipenuhi dengan tanaman rambat. Sementara itu, agar bisa menjadi tempat bersantai yang menyenangkan, Joko juga meletakkan hanging chair di sudut tamannya. Saat malam tiba, ia bahkan menjadikan area tersebut disulap jadi bioskop outdoor, lho.

Penasaran kan penampakannya? Yuk, simak rangkuman brilio.net dari Instagram @jokoanwar pada Minggu (4/2), potret taman belakang Joko Anwar.

BACA JUGA :
Anggota Paskibraka ini sekarang sutradara top, intip 11 transformasi

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags