1. Home
  2. ยป
  3. Wow!
11 Agustus 2023 19:40

11 Transformasi rumah dua lantai zaman dulu direnovasi pol-pol-an, hasilnya bikin pengin punya rumah

Rumah jadul ini berubah jadi lebih modern dan punya vibes yang adem Hapsari Afdilla

Brilio.net - Sebelum memulai proses renovasi, ada beberapa persiapan yang harus dipertimbangkan dengan seksama guna memastikan bahwa proyek tersebut berjalan lancar. Pertama, melakukan perencanaan dengan teliti. Kedua, menentukan tujuan renovasi. Ketiga, membuat anggaran. Serta keempat, membuat desain yang diinginkan.

Kamu juga perlu mempertimbangkan waktu yang tepat untuk memulai renovasi, mengingat ada faktor cuaca yang dapat mempengaruhi kelancaraan pekerjaan. Apalagi kalau proyek renovasi ini ditujukan untuk rumah dua lantai. Pasti persiapannya harus lebih matang, karena bukan cuma 1 lantai yang dipikirkan.

BACA JUGA :
Makeover rumah di kampung pakai wallpaper Rp 15 juta, kaum mendang-mending melongo lihat hasilnya


Nah, brilio.net ingin mengajak kamu untuk melihat transformasi renovasi sebuah rumah dua lantai, yang dulunya terlihat jadul berubah jadi lebih modern. Kira-kira seperti apa perubahannya? Berikut ini brilio.net himpun dari akun TikTok @indraolil, Jumat (11/8).

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags