1. Home
  2. »
  3. Selebritis
2 Juli 2023 09:01

Awet muda bak ‘vampir’, potret dulu dan kini 9 pasangan seleb 90-an ini parasnya bikin takjub

Nggak cuma kerharmonisannya yang awet, paras deretan pasangan ikonik 90-an ini juga nggak banyak berubah seiring bertambahnya usia. Ferra Listianti

Brilio.net - Bisa dikatakan era 90-an menjadi masa kejayaan sinetron layar kaca. Pada masa itu, stasiun televisi berlomba-lomba menayangkan sinetron andalannya dengan menghadirkan deretan aktor dan aktris yang berjaya saat itu. Sebut saja, Anjasmara, Gunawan, hingga ibu peri Marini Zumarnis.

Walaupun kini wajah mereka digantikan dengan kehadiran artis-artis muda, namun sosoknya tak tergantikan. Para seleb era 90-an ini jadi salah satu selebriti yang punya tempat tersendiri bagi para penggemarnya. Bukan hanya karena aktingnya yang membekas di hati para penggemar, tapi juga pesona menawannya yang bikin jatuh hati.

BACA JUGA :
Jalin kasih sejak SMP, 12 potret lawas Isyana Sarasvati dan suami saat pacaran ini curi perhatian


Di era tersebut, tak sedikit para selebriti yang terlibat cinlok hingga jadi pasangan era 90-an yang ikonik abis. Hingga cinta yang terjalin sejak masa muda tersebut pun berlanjut ke jenjang pernikahan. Hingga kini, kehidupan rumah tangga yang sudah terjalin selama puluhan tahun pun awet.

Nggak cuma cintanya saja yang awet, penampilan deretan pasangan hist era 90-an ini juga nggak banyak berubah. Kendati usia mereka sudah nggak muda lagi, tapi paras pasangan ini nggak banyak berubah jika disandingkan dengan potret mereka dulu.

Nggak salah, kalau banyak menyebut parasnya bak 'vampir' lantaran tak terlihat menua. Nggak percaya? Yuk, intip potret dulu dan kini sembilan pasangan seleb 90-an yang parasnya tak banyak berubah, seperti dirangkum brilio.net dari berbagai sumber pada Minggu (2/7).

BACA JUGA :
Potret harmonis 5 aktor laga bareng istri, George Rudy 40 tahun nikah mesranya bak ABG

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags