Brilio.net - Phillip Haumesser tadinya mengabaikan pemandangan yang ada di sekitarnya. Dia menganggapnya biasa sampai suatu saat dia memotret anaknya. Dia menyadari bahwa selalu ada angle menarik dari suatu peristiwa. Bahwa foto mampu bercerita. Dia melatih kemampuannya dan hasilnya semakin lama semakin bagus. Philip mengaku bahkan mampu menghasilkan jepretan keren dari kamera ponsel.

Berikut beberapa fotonya, berupa perbandingan angle amatir vs angle pro, seperti dihimpun dari deMilked.

1. "Setelah saya mulai memotret anak-anak, saya mulai melihat dunia dengan cara yang benar-benar baru," kata Phillip.

Phillip Haumesser © 2017 Phillip Haumesser

 

2. "Saya mulai memperhatikan bagaimana cahaya bisa memengaruhi suatu benda, dan bagaimana melihat sesuatu dari perspektif yang berbeda bisa mengubah keseluruhan pemandangan,"

Phillip Haumesser © 2017 Phillip Haumesser

 

3. "Seluruh dunia sepertinya mencoba menceritakan sebuah cerita di layar paling indah dan penuh warna,"

Phillip Haumesser © 2017 Phillip Haumesser

 

4. "Ini seperti menonton film, tapi ada di sekitar kita, dan kita menjalaninya,"

Phillip Haumesser © 2017 Phillip Haumesser

 

5. Phillip membuat serangkaian perbandingan jepretan mata biasa vs mata fotografer.

Phillip Haumesser © 2017 Phillip Haumesser

 

6. Dan dia juga membuat kursus fotografi gratis untuk memberi orang kesempatan untuk mengalaminya secara langsung.

Phillip Haumesser © 2017 Phillip Haumesser

 

7. "Di dalamnya saya tunjukkan bagaimana seseorang bisa melakukan ini dengan kamera murah dan lensa murah,"

Phillip Haumesser © 2017 Phillip Haumesser

 

8. "Saya bahkan sudah menggunakan ponsel saat saya tidak membawa kamera," akunya.

Phillip Haumesser © 2017 Phillip Haumesser

 

9. "Setelah banyak memotret, saya melambat dari dunia yang serba cepat dan mulai menghargai karya-karya yang ada di depan mata saya,"

Phillip Haumesser © 2017 Phillip Haumesser

 

10. "Ini adalah pengalaman yang mengubah hidup!"

Phillip Haumesser © 2017 Phillip Haumesser

 

11. Good Job, Philip!

Phillip Haumesser © 2017 Phillip Haumesser