Cerah merata tanpa tambahan kunyit, ini trik bikin scrub pemutih siku dan lutut pakai 1 jenis buah

Cerah merata tanpa tambahan kunyit, ini trik bikin scrub pemutih siku dan lutut pakai 1 jenis buah

Brilio.net - Area siku dan lutut kerap kali memiliki warna lebih gelap dibanding area tubuh lain. Ini terjadi akibat hiperpigmentasi yang disebabkan oleh beberapa faktor. Seperti menumpuknya sel kulit mati, seringnya terkena gesekan bisa karena kulit siku dan lutut yang tebal, hingga faktor genetik.

Meski masalah kulit ini umum dan wajar terjadi, namun siku dan lutut yang menghitam sering kali membuat seseorang tidak percaya diri, terutama bagi kaum hawa. Apalagi saat menggunakan pakaian terbuka, kulit jadi tampak belang dan tidak merata. Maka tak heran banyak yang mencari cara untuk memutihkan kulit siku dan lutut. Mulai dari melakukan perawatan di klinik kecantikan dan menggunakan scrub atau masker pemutih.

Tak harus beli produk pemutih untuk mengatasi siku dan lutut hitam, karena kamu dapat membuat scrub hanya dengan memanfaatkan bahan-bahan alami.

Jika biasanya banyak orang menambahkan kunyit, tapi beda halnya dengan pengguna TikTok @aribasfoodmood. Melalui salah satu video yang diuanggah pada 12 Mei 2023, justru ia memakai 1 jenis buah.


(brl/lut)

tags

Advertising
Advertising
STORIES