Cara angkat sel kulit mati tanpa bikin kering pakai scrub alami, cuma pakai 4 bahan dapur

Cara angkat sel kulit mati tanpa bikin kering pakai scrub alami, cuma pakai 4 bahan dapur

Brilio.net - Setiap orang memiliki jenis kulit yang berbeda. Walau jenisnya berbeda, setiap kulit tentunya membutuhkan eksfoliasi. Perawatan kulit eksfoliasi berfungsi untuk mengangkat sel kulit mati.

Manfaat lain dari melakukan eksfoliasi dapat membuat kulit menjadi lebih halus dan lembut. Melakukan eksfoliasi menggunakan scrub dengan butiran halus juga dapat mencerahkan kulit. Selesai melakukan eksfoliasi kulit akan terasa lebih bersih dan segar.

Namun, sebagian orang belum mengetahui cara melakukan eksfoliasi yang baik dan benar. Sehingga terkadang setelah melakukan eksfoliasi mereka merasa kulitnya menjadi sangat kering. Ini diakibatkan menggosok kulit yang terlalu kencang dan lama, sehingga mengikis lapisan kulit terluar dan menyebabkan kulit menjadi kering kerontang.

Eksfoliasi bisa dilakukan di klinik kecantikan atau salon. Namun, bagi kamu yang ribet dan tak punya waktu ke salon, kamu bisa melakukannya sendiri di rumah.

Briliobeauty.net akan membahas cara pembuatan scrub dari 4 bahan alami yang tidak membuat kulit menjadi kering. Dilansir dari salah satu video pengguna Tiktok dengan username @vikimre, Sabtu (15/4)

angkat sel kulit mati tanpa bikin kering pakai scrub alami  2023 brilio.net

foto: TikTok/@vikimre

(brl/lea)

tags

Advertising
Advertising
STORIES