Brilio.net - Pergi ke kondangan bukan hanya soal datang, memberi selamat, dan menikmati hidangan. Buat banyak orang, menghadiri pesta pernikahan adalah momen spesial untuk tampil maksimal. Salah satu inspirasi gaya kondangan yang selalu memikat adalah Sintya Marisca, yang dikenal dengan tampilannya yang elegan namun tetap fun.
Melalui kuis ini, kamu bisa menemukan gaya kondangan ala Sintya Marisca yang sesuai dengan kepribadianmu. Pilih benda favorit yang biasa kamu bawa saat kondangan, dan temukan gaya mana yang bisa jadi inspirasimu!
Recommended By Editor
- Medicare berbagi kado manis untuk sosok Ibu, pejuang keluarga yang lembut dan kuat
- [KUIS] Temukan sisi menarik dirimu yang belum pernah kamu sadari lewat selera bumbu pilihanmu
- Seperti ibu tangguh namun lembut, Medicare tawarkan sabun perlindungan keluarga 48 jam tanpa iritasi
- [KUIS] Kepribadian aslimu bisa terbaca dari caramu memesan makanan di warung
- [KUIS] Kenali sisi lain dirimu lewat posisi kursi favoritmu saat makan di restoran
- [KUIS] Hewan apa yang paling menggambarkan karakteristik kamu? Cari tahu lewat 5 pertanyaan ini
- [KUIS] Kenali kekuatan dirimu yang tak kamu sadari lewat pilihan pisang goreng hingga kue lapis







![[KUIS] Cari tahu gaya kondangan sintya marisca yang cocok untukmu, dilihat dari pilihan barang ini](https://cdn-brilio-net.akamaized.net/webp/news/2024/09/17/301603/1200xauto-kuis-cari-tahu-gaya-kondangan-sintya-marisca-yang-cocok-untukmu-dilihat-dari-pilihan-barang-satu-in-240917j.jpg)






















