Brilio.net - Bahasa Jawa bisa dibilang menjadi bahasa daerah paling populer di Indonesia.Tersebarnya orang Jawa di pelosok Indonesia bisa jadi sebab bahasa ibu yang satu ini dipakai oleh banyak orang. Termasuk untuk melawak dan membuat humor yang mengundang tawa. Nah berikut ini brilio.net rangkum dari akun media sosial Dagelan Jowo, Jumat (15/7), 15 meme pelesetan berbahasa Jawa yang dijamin bikin kamu ngakak sendiri membacanya:

1. Benarkah kata bijak ini?



'Sudah tentu bisa dipastikan, yang alisnya tebal pasti itu janda'.

2. THR lebaran.



'Cie yang senyum-senyum dapat THR, tapi langsung cemberut karena harus bayar utang'.

3. Hemm,, rupanya ini arti Pokemon.



'Pokoknya nggak mau move on'.

4. Kopi yang pahit banget.



'Kapan menikah, ngopi melulu, keburu tua'

5. Jangan terlalu lama chattingan, bawa ke pelaminan.



'Kebaikan akan selalu terlihat begitu pula keburukan. Terlalu lama ngomong doan bakal diambil orang'

6. Larangan merokok yang menarik.



'Dilarang merokok sendirian, temannya harus diberi'

7. Buat yang suka Baper.



'Nggak usah baper, penting ya kamu?'

8. Cerita di tempat belanja.



'Kemarin waktu saya ke Al*a Mart, tertulis harga susu di kemasan 35.000. Padahal seminggu yang lalu 40.000.

Lalu saya bertanya pada penjaganya, "Mbak Susunya turun ya?" tapi saya dipukul. Salah saya di mana coba?'

Meme bahasa Jawa beriktunya dijamin bikin kamu ngakak sampai mules, KLIK NEXT ya...

2 dari 2 halaman



9. Kamu sudah belum?



'Yang punya hp ini seharunya sudah menikah'

10. Misteri Khong Guan.



'Hati itu ibarat kaleng Khong Guan, Kita tidak akan pernah tahu apa yang ada di dalamnya'

11. Alasan pria menunda nikahnya.



'Aku sebenarnya bisa saja menikah sekarang, tapi aku nggak mau. Soalnya kemarin temanku habis menikah mukanya jadi tambah tua'

12. Arti lain dari Sahur.



'Utangnya buruan disahur (dibayar)'

13. Duit mepet tapi pengen mewah.



'Yang penting lauk paha'

14. Stop ya!



'Stop karoke, dari pada jadi kere (miskin)'

15. Anak zaman sekarang.



'Cara mencatat paling cepat'