1. Home
  2. ยป
  3. Wow!
16 Oktober 2016 10:08

9 Foto cantiknya jalanan China, ditumbuhi bunga serasa di taman kota

Kota ini disebut kota bunga China. Agustin Wahyuningsih
Pemandangan bunga azalea Guangzhou/sumber: facebook.com/cctvnewschina

Brilio.net - Ketika Indonesia memasuki musim penghujan pada Oktober ini, maka mayoritas daerah China bagian utara mengalami musim gugur.

Nah, tapi lain cerita dengan China bagian selatan tepatnya di Kota Guangzhou, Ibu Kota Provinsi Guangdong justru seakan mengalami musim semi. Pasalnya bunga azalea bermekaran di sepanjang jalan layang dan jembatan di Guangzhou. Nggak heran kalau terkadang kota ini disebut kota bunga China.

BACA JUGA :
13 Patung raksasa ini terbuat dari bunga dahlia, keren deh


Mau tahu kerennya bunga-bunga tersebut? Nih, udah dilansir brilio.net dari laman Facebook CCTVNews, Minggu(16/10) khusus buat kamu.

1. Tuh, bunganya "meliuk" mengikuti alur jalan.

BACA JUGA :
7 Bunga ini ternyata bisa dijadikan obat, manjur nggak nih?



2. Kelihatan seger banget, ya?



3. Kota makin cantik dengan adanya bunga ini.



4. Tuh...kalau kejadian di Indonesia, bisa buat foto-foto anak kekinian, nih. Ups!



5. Jalanan bersih, pemandangan apik, nggak bosen deh di jalan.



6. Tata kota yang apik.



7. Keren, euy!



8. Pengen ke sini, Sobat Brilio?



9. Kota yang top banget dah...

Wah, andai itu beneran ada di Indonesia, bisa tuh buat foto-foto yang instagramable.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags