1. Home
  2. ยป
  3. Ngakak!
22 Juni 2020 11:23

8 Kelakuan lucu cara berbagi makanan biar adil, pernah ngerasain?

Pengalaman masa kecil yang nggak terlupakan, nih. Hira Hilary Aragon

Brilio.net - Kehidupan kakak beradik memang selalu mempunyai cerita yang unik untuk dikenang. Saat sudah dewasa nanti, mungkin kamu akan mengingat semua kejadian saat masih kecil bersama saudara kandungmu. Entah itu yang baik maupun yang buruk sekalipun.

Katanya, anak pertama biasanya memiliki karakter yang keras kepala, sementara anak bungsu cenderung tak suka mengalah dalam kondisi apa pun. Akibatnya, hal apa pun bisa jadi permasalahan dan diperebutkan. Seperti mainan dan makanan.

BACA JUGA :
10 Singkatan lucu ini saking kreatifnya malah bikin salah paham


Salah satu cara yang dilakukan agar pembagian adil adalah dengan pengukuran. Ngaku saja deh, siapa dulunya suka membagi makanan dengan sendok atau penggaris agar sama rata? Kalau pernah, berarti kamu melewati fase masa kecil yang menyenangkan dan penuh kenangan.

Berikut ini brilio.net rangkum dari berbagai sumber, kelakuan-kelakuan lucu orang dalam berbagi makanan, Senin (22/6).

1. Pembagian mi harus sama rata. Saking harus sama, ditimbang dulu.

BACA JUGA :
7 Gaya rambut orang keramas ini unik, mirip karakter anime

foto: Instagram/@ketoprak

2. Kalau sudah ditimbang, hasilnya akan sama-sama adil kan~

foto: istimewa

3. Haha pakai meteran banget nih ngukur sama panjangnya?

foto: Twitter/@Kinglrg_

4. Teliti dan harus jeli. Mata sampai disipit-sipitin!

foto: Twitter/@Kinglrg_

5. Walaupun cokelatnya kecil, tetap harus bagi dua.

foto: Twitter/@Kinglrg_

6. Sekalinya potongan nggak simetris, auto saling nyalahin.

foto: istimewa

7. Nah ini baru adil, makannya sama-sama. Tapi nggak di gayung juga sih.

foto: istimewa

8. Ngukur minumannya pakai gelas ukur dong. Boleh juga dicoba.

foto: Twitter/@yudiwibiksana

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags