1. Home
  2. ยป
  3. Ngakak!
4 November 2017 08:04

10 Cosplay ini dibuat dari barang seadanya, hasilnya malah top banget

Tak sedikit yang memuji, dan banyak pula yang kagum dengan usaha para cosplayer tersebut. Muhammad Gufron Salim

Brilio.net - Pada umumnya, kita melihat banyak cosplayer di luar sana berusaha tampil semirip mungkin dengan tokoh karakter yang mereka inginkan. Tak heran, biaya yang dikeluarkan bisa gila-gilaan baik untuk baju, riasan dan pernik-pernik lainnya yang bisa menghabiskan hingga jutaan.

Pada era digital, sangat mudah menengok hasil karya cosplayer. Biasanya mereka memamerkan karyanya melalui media sosial seperti Facebook, Instagram. Tak sedikit yang memuji, dan banyak pula yang kagum dengan usaha para cosplayer tersebut.

BACA JUGA :
15 Cosplay lawas ini seremnya kebangetan, bikin bulu kuduk merinding


Di lain sisi banyak cosplayer apa adanya yang berusaha untuk meniru, namun jatuhnya malah jadi lucu. Seperti pemilik akun Instagram @bammbato, hingga kini telah memiliki 57 ribu pengikut berkat aksinya yang kocak saat mencoba meniru.

Salah satu yang menambah tingkat kelucuannya yaitu ia berhasil memanfaatkan barang-barang yang ada di rumahnya. Berikut brilio.net rangkum buat kamu, Sabtu (4/11).

1. Busa berasa jenggot putih, asyik.

BACA JUGA :
Misa MHC, hijab cosplayer asal Malaysia yang mendadak viral di Jepang

2. Duh kantong belanja di rumah jadi kece abis.

3. Hah, pakai mi instan?

4. Kembali ke laptop.

5. Hell yeah, Jack Sparrow versi selow di rumah.

6. Keknya tumbuhan dekat pagar di belakang rumah tuh, sama sepatu bot buat ke kebun.

7. Salah fokus sama sepatu bot-nya.

8. Bantal sandaran sofa pun jadi.

9. Sosisnya udah bikin sama mirip Blackbeard belum?

10. Ngakak sumpah pakai tisu kamar mandi.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags