1. Home
  2. ยป
  3. Ngakak!
5 Agustus 2019 20:02

10 Cara lucu orang menghindari tilang ini bikin geleng kepala

Segala cara dilakukan agar terhindar dari polisi. Weni Arfiyani

Brilio.net - Peraturan lalu lintas memang menjadi salah satu hal yang vital bagi masyarakat. Tanpa peraturan lalu lintas, banyak orang yang mungkin tak mengindahkan pentingnya keselamatan dalam berkendara. Terlebih di masa sekarang ini, semakin banyak kendaraan bermotor yang lalu lalang di jalan. Meningkatnya jumlah pengendara di jalan raya harus dibarengi dengan peraturan yang mengikat agar tercipta keamanan dan keselamatan berkendara.

Berkaitan dengan peraturan ini, pihak kepolisian tentunya telah menetapkan sanksi jika ada yang melanggar. Peraturan dalam berkendara ini mengatur banyak hal mulai persiapan yang harus dilakukan, dan kewajiban pengendara selama di jalan raya. Misalnya saja kewajiban memakai helm, utamakan keselamatan, memperhatikan laju kendaraan dan lain sebagainya.

Namun, ada peraturan yang bersifat mengikat, masih banyak juga yang nekat untuk melanggar peraturan ini. Nggak heran kalau pihak kepolisian rutin melakukan razia kendaraan bermotor untuk memastikan segala peraturan lalu lintas dipatuhi oleh masyarakat.

Razia atau yang kerap disebut dengan kegiatan tilang ini dilakukan oleh pihak kepolisian dengan turun langsung ke jalan. Uniknya, dalam agenda tilang ini, nggak jarang ada kejadian lucu. Mulai dari pengendara yang absurd hingga kendaraan yang nggak sesuai standar. Selain itu, ada juga tingkah usil orang yang berusaha menghindari tilang nih.

Brilio.net telah menghimpun dari berbagai sumber pada Senin (5/8), 10 cara lucu orang agar terhindar dari tilang yang bikin geleng kepala.

1. Belum ditilang udah ngaku kalau plat nomornya hilang.

BACA JUGA :
Aksi heroik polisi berhentikan pengemudi sampai naik ke kap mobil


2. Minta supaya polisi nggak menilang demi istri yang bakal segera melahirkan.

3. Kalau dikasih plat nomor kayak gini bisa bebas tilang nggak ya?

BACA JUGA :
Tilang elektronik berlaku mulai 1 Juli, ini cara mengurusnya

4. Pengendara ini nggak ada spion di motornya, bisa auto ditilang. Tapi tetap aja ada ide kreatifnya.

5. Berkendara dengan menggunakan ponsel memang nggak boleh, tapi ya nggak pakai peta gini juga.

6. Plat nomornya sekaligus jadi papan peringatan buat pengendara di belakang nih. Tapi pasti nggak bebas tilang dong.

7. Saking takutnya ditilang sampai makan aja pakai helm gini.

8. Itu yang baju putih sih ngaku polisi, tapi kalau ada razia auto keciduk nih.

9. Biar nggak kena tilang, mending doa bersama. Tapi kok sama polisinya ya?

10. Berkendara harus pakai helm yang standar ya. Bukan asal helm aja.


SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags