Cegah tanda penuaan dini muncul sejak usia 20-an, ini trik Fadly Faisal menjaga kesehatan kulit wajah

Cegah tanda penuaan dini muncul sejak usia 20-an, ini trik Fadly Faisal menjaga kesehatan kulit wajah

Brilio.net - Seiring dengan bertambahnya usia, maka kulit akan mengalami proses penuaan. Proses ini ditanda dengan berbagai tanda-tanda mulai dari munculnya garis halus, kerutan, kulit keriput, dan mudah kering.

Kondisi ini disebabkan oleh kondisi kulit yang mulai kehilangan elastisitas jaringan kulit dan berkurangnya kadar kolagen. Tidak hanya itu, produksi melanin yang tinggi juga menyebabkan bintik-bintik hitam mulai bermunculan pada permukaan kulit.

Agar kulit terhindar dari tanda-tanda penuaan, kamu harus memulai memperhatikan kesehatan kulit mulai sejak usia 20 tahunan. Nah, kamu bisa memulai dengan menggunakan treatment di klinik kecantikan ataupun rutin mengaplikasikan rangkaian skincare dengan kandungan antiaging. Hal inilah yang sama dilakukan oleh selebritis pria bernama Fadly Faisal yang sudah menjaga kesehatan kulit sejak usia muda.

Diketahui melalui media sosial Instagramnya fadlyfsl_, ia menggunakan berbagai rangkaian skincare, mulai dari facial wash hingga perawatan wajah di malam hari dengan menggunakan night cream.

Tentunya tidak hanya itu saja trik menjaga kesehatan kulit untuk cegah penuaan dini. Nah, penasaran dengan trik ala Fadly? Yuk, simak informasi di bawah ini sebagaimana briliobeauty.net rangkum dari berbagai sumber, Kamis (29/6).

(brl/pep)

tags

Advertising
Advertising
STORIES