FAMOUS.ID- Nggak hanya cewek yang harus berpenampilan kece. Cowok masa kini juga nggak boleh ketinggalan tapi hits dengan ootdnya apalagi untuk aktifitas sehari-hari. Untuk ke kampus misalnya, kamu pasti bingung kan untuk memilih outfit ke kampus? Walaupun banyak cowok yang nggak terlalu mempersoalkan itu, tapi nggak ada salahnya untuk cowok aware dengan penampilan.
Mulai dari sekarang, jangan terlalu cuek soal penampilan terutama para cowok. Karena, hal pertama yang akan dilirik oleh para cewek adalah penampilan dan gaya kita. Paling nggak kamu wajib mandi dengan pakaian yang rapi dan wangi. Tapi nggak juga terlalu lebay ya!
Nah, kalau kamu adalah salah satu cowok yang bingung dengan mix and match outfit untuk ke kampus, bisa banget nih simak video dari channel JRryan Karsten, ia banyak memberi tips dan trik untuk ootd cowok yang bisa jadi referensi kamu. Penasaran? Yuk simak video lengkapnya di halaman ini!(non)