Kulit glowing dan segar, ini trik membuat masker untuk mengatasi kulit kering dengan 2 bahan alami

Kulit glowing dan segar, ini trik membuat masker untuk mengatasi kulit kering dengan 2 bahan alami

Brilio.net - Kulit kering merupakan kondisi di mana lapisan kulit paling atas tidak terhidrasi dengan baik. Kondisi ini bisa membuat kulit tampak kering dan mengelupas, serta terlihat lebih kusam.

Kulit kering bikin makeup jadi susah menempel. Jika dipaksakan, makeup akan terlihat crack atau pecah, terutama pada bagian seperti kantung mata atau garis senyum.

Skincare dengan fungsi hydrating sangat efektif untuk melembapkan kulit. Kamu bisa menggunakan masker untuk merawat dan mengatasi kulit kering. Penggunaan masker dapat membersihkan, melembapkan sekaligus menutrisi kulit yang dehidrasi.

Kamu bahkan bisa membuat masker sendiri di rumah untuk melembapkan kulit. Briliobeauty.net melansir dari akun TikTok @beuatyhacks7777, Selasa (11/4), cara membuat masker alami untuk mengatasi kulit kering.

Kulit glowing dan segar  berbagai sumber

foto: TikTok/@beuatyhacks7777

Aloe vera atau gel lidah buaya merupakan bahan utama yang dibutuhkan dalam pembuatan masker ini. Aloe vera mengandung 95% air, sehingga aloe vera sangat efektif untuk memberikan kelembapan pada kuit.

(brl/wen)

tags

Advertising
Advertising
STORIES