Jangan dibuang, ini 9 kegunaan kulit jeruk untuk kecantikan kulit wajah yang jarang diketahui

Jangan dibuang, ini 9 kegunaan kulit jeruk untuk kecantikan kulit wajah yang jarang diketahui

Brilio.net - Siapa yang tidak tahu jeruk? buah populer yang mengandung vitamin C ini ternyata memiliki banyak manfaat baik dari daging buahnya sampai kulit luarnya. Siapa sangka kulit jeruk yang biasanya dibuang, memiliki banyak sekali manfaat untuk kesehatan tubuh maupun kecantikan kulit.

Hal tersebut karena kulit jeruk memiliki vitamin B dan C yang merupakan antioksidan bagi kulit yang bisa digunakan untuk mencegah penuaan pada kulit. Kulit jeruk diyakini mengandung kadar vitamin C yang tinggi dibandingkan dengan daging jeruk. Penelitian telah membuktikan bahwa daging jeruk mengandung sekitar 71 miligram vitamin C, sedangkan kulitnya mengandung lebih dari 136 miligram. Selain itu, kulit jeruk juga mengandung flavonoid dan beberapa fitokimia yang baik untuk kesehatan kulit.

Nah, karena kandungan-kandungannya, membuat kulit jeruk ini sangat cocok untuk digunakan sebagai bahan alami perawatan kecantikan kulit. Bagi kamu yang penasaran dengan kegunaan dan manfaat kulit jeruk untuk kecantikan wajah, tak perlu khawatir karena briliobreauty.net telah merangkum sembilan kegunaan kulit jeruk untuk kecantikan kulit wajah yang jarang diketahui dari berbagai sumber, Jumat (7/4).

(brl/pep)

tags

Advertising
Advertising
STORIES