Hasilnya terlihat dalam seminggu, ini trik menebalkan alis dan bulu mata pakai krim dari 1 bahan dapur

Hasilnya terlihat dalam seminggu, ini trik menebalkan alis dan bulu mata pakai krim dari 1 bahan dapur

Brilio.net - Punya alis tebal dan bulu mata lentik menjadi daya tarik tersendiri bagi sejumlah orang. Tidak hanya itu, alis tebal dan bulu mata lentik menghasilkan riasan wajah yang tampak sempurna. Namun sayangnya ada sejumlah orang yang mempunyai masalah, seperti halnya alis tipis dan bulu yang kurang terlihat. Ini bisa terjadi karena faktor genetika yang berperan penting.

Jika orang tua memiliki alis tipis maka hal tersebut bisa menurun pada keturunannya. Selain faktor tersebut, ada faktor lain yang mempengaruhi, yaitu kebiasan penggunaan alat-alat grooming yang berlebihan. Perawatan menggunakan alat, seperti mencukur terlalu sering membuat folikel rambut menjadi rusak dan alis tipis.

Melihat kondisi tersebut, tak jarang banyak orang yang mencari cara menebalkan alis dan bulu mata. Biasanya cara yang sering digunakan oleh banyak orang adalah menggunakan krim. Kini tak perlu beli, kamu sudah bisa mendapatkan krim yang terbuat dari bahan alami.

(brl/mal)

tags

Advertising
Advertising
STORIES