11 Rekomendasi skincare remaja untuk memutihkan wajah dan glowing merek lokal di bawah Rp 150 ribu

11 Rekomendasi skincare remaja untuk memutihkan wajah dan glowing merek lokal di bawah Rp 150 ribu

Brilio.net - Perawatan kulit wajah tidak hanya diperuntukkan untuk orang dewasa, melainkan bisa dilakukan sedari dini atau sejak remaja. Merawat kulit secara rutin sejak usia belasan tahun akan memberikan sejumlah keuntungan untuk ke depannya. Seperti mendapatkan kulit wajah yang menjadi lebih halus, bebas jerawat dan komedo, serta terlihat glowing.

Dengan kondisi wajah yang sehat, tentu akan meningkatkan kepercayaan diri. Namun sayangnya, kulit wajah yang sehat tidak bisa didapatkan dengan mudah. Adanya perubahan hormonal yang terjadi pada remaja, membuat kulit rentan terkena berbagai masalah kulit, seperti kusam dan berjerawat.

Oleh karena itu, sebelum memutuskan untuk menggunakan produk skincare, kamu perlu memastikan produk tersebut aman untuk kulit. Ada beberapa tips yang perlu diperhatikan sebelum membeli produk skincare remaja untuk memutihkan wajah dan glowing.

Mengetahui jenis kulit, apakah termasuk kering, berminyak, normal, atau kombinasi adalah langkah pertama yang paling penting. Setiap jenis kulit membutuhkan perawatan khusus. Misalnya, kulit kering memerlukan kandungan pelembap yang lebih banyak, sementara kulit berminyak membutuhkan produk yang dapat mengontrol produksi minyak berlebih.

Kedua, gunakan pembersih dengan tekstur lembut dan hindari kandungan alkohol, agar kulit tidak iritasi. Selanjutnya, pilihlah produk skincare dengan kandungan vitamin C yang bisa menyamarkan noda hitam, agar kulit tampak bercahaya. Lalu, gunakan skincare mengandung asam hialuronat untuk melembapkan kulit. Tidak ada salahnya juga memakai bahan kandungan alami seperti teh hijau, lidah buaya, dan rosehip yang mampu menyehatkan kulit.

Itulah beberapa tips sebelum memilih produk skincare remaja untuk memutihkan dan glowing. Agar kamu tidak bingung memilih, briliobeauty.net memiliki 11 rekomendasi produk skincare dari merek lokal, sebagaimana dirangkum dari berbagai sumber, Rabu (27/12).

(brl/jad)

tags

Advertising
Advertising
STORIES