10 Produk untuk bikin makeup soft harga di bawah Rp 100 ribu, riasannya cocok buat nongkrong

10 Produk untuk bikin makeup soft harga di bawah Rp 100 ribu, riasannya cocok buat nongkrong

Brilio.net - Makeup dengan gaya soft membuat wajah tampak lebih halus dan lembut kian diminati, apalagi bagi anak muda. Sentuhan yang diberikan oleh makeup soft lebih ke arah natural jadi cocok digunakan untuk jalan-jalan atau bahkan untuk sehari-hari. Gayanya yang soft membuat tampilan riasan wajah jadi tidak mencolok dan lebih natural seperti wajah aslinya.

Warna-warna dari makeup soft cenderung menggunakan warna yang lembut dan alami. Jadi jika ingin menghasilkan makeup soft, gunakan pewarna di blush on, eyeshadow, dan bibir yang natural, bukan warna yang bold atau mentereng. Pewarnaan pada wajah ini cukup penting karena makeup soft lebih memperhatikan penggunaan warna yang tidak terlalu pigmented dan complexion yang ringan di wajah.

Makeup soft juga tidak terlalu menghasilkan efek perubahan yang signifikan paa wajah. Makeup soft hanya mempertegas struktur wajah, bukan mengubah total atau bahkan hingga membuat makeup dengan hasil yang bikin pangling. Terkadang, penggunaan makeup dengan gaya soft juga agar dapat memperlihatkan wajah yang lebih segar dan sehat, bukan wajah yang terlalu dempul.

Berikut briliobeauty.net pada hari Kamis (7/3) telah merangkumkan untuk kamu 10 produk untuk bikin makeup soft harga di bawah Rp 100 ribu, riasannya cocok buat nongkrong.

(brl/far)

tags

Advertising
Advertising
STORIES