Cara mengatasi putus cinta mungkin sepenuhnya tergantung pada sikap kedua pasangan itu sendiri. Di beberapa kasus, putus hubungan seperti semudah kita mengobrol dan mengakhirinya begitu saja. Tapi ada juga yang begitu sulit untuk mengatakan mengakhirinya, bahkan perpisahannya seperti drama yang nggak habis-habis.

Jadi, apa itu putus dan bagaimana kamu bisa mengontrol diri untuk mengatasinya?

Gimana ya cara bertahan setelah putus dengan pasangan?

Jo Barnett, seorang ahli dalam hubungan mengatakan padaThe Independent,Hal pertama adalah mengetahui bahwa kamu sudah tidak bertanggung jawab atas perilaku pasangan kamu dan apa yang dilakukanya ke depannya itu tidak ada hubungannya dengan kamu lagi."

Gimana ya cara bertahan setelah putus dengan pasangan?

Ia menambahkan, "Jangan menyalahkan diri sendiri, tetapi jangan menjauhkan diri, katakan apa yang perlu aja dan kemudian benar-benar melepaskan diri."

Gimana ya cara bertahan setelah putus dengan pasangan?

Ahli psikologiMadeleine Mason Roantree, yang juga direktur layanan psikologi hubungan diVida Consultancy Ltd menambahkan bahwa kunci dalam hal iniadalah memiliki istirahat yang baik."Setelah kamu putus, mungkin ada baiknya untuk menghabiskan waktu untuk memanjakan dirimu sendiri, sebelum memulai hubungan baru."

Gimana ya cara bertahan setelah putus dengan pasangan?

Ia juga mengatakan, "Jangan terburu-buru untuk kencan berikutnya, sebagai gantinya usahakan untuk bersikap baik pada diri kamu sendiri dan lakukan hal-hal yang baik yang membuat kamu ngerasa bebas."

Gimana ya cara bertahan setelah putus dengan pasangan?

"Kamu ada baiknya juga untuk meluangkan waktu untuk merenungkan apa yang baru saja terjadi, tetapi jangan terlalu lama." tambahnya.

Gimana ya cara bertahan setelah putus dengan pasangan?

Ia juga mengatakan, Berpisahlah secara damai itu adalah hal yang penting agar kalian berdua merasa nyaman ketika sudah jadi teman dan sering bertemu?."

"Alangkah baiknya kamu juga meminta dukungan dari teman-teman atau anggota keluarga atas apa yang baru kamu alami",tambahnya.

Gimana ya cara bertahan setelah putus dengan pasangan?

Menurutnya, "Yang penting adalah jangan menipu diri sendiri kalau kamu dapat membuatnya berhasil dengan diri sendiri. Pada akhirnya, putus adalah tentang memproses kehilangan secara tiba-tiba dan kamu dituntut untuk memahami bagaimana untuk melanjutkannya."

Gimana ya cara bertahan setelah putus dengan pasangan?

"Lebih baik untuk mencintai dan kehilangan daripada tidak pernah mencintai sama sekali."