Brilio.net - Roman Fedortsov adalah seorang pelaut dari Murmansk yang bekerja pada kapal penangkap ikan. Dalam waktu luangnya, pelaut yang satu ini sering iseng menangkap ikan dengan jaringnya di lautan, dan ikan yang ia temukan di laut lepas tersebut rupanya beraneka jenisnya. Bukan seperti ikan-ikan pada umumnya, ikan-ikan dan hewan laut yang ia temukan tak ubahnya seperti monster. Penasaran apa saja?

Yuk, intip beberapa hewan laut yang justru seperti monster, tapi nyata adanya ini, yang dilansir brilio.net dari brightside.me, Senin (26/12).

1. Ikan ini ditemukan di perairan Morocco.

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


2. Kalau ikan ini ditemukan di Laut Barents.

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


3. Ini juga di Laut Barents.

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


4. Hewan laut yang satu ini ditemukan pula di Laut Barents.

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


5. Hmm, matanya melotot gitu ya..

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


6. Gigi ikannya seram abis..

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


7. Kebanyakan ikan memang ditemukan di Laut Barents.

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


8. Nah kalau yang ini ditemukan di Laut Greenland.

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


9. Ini dinamakan Fistularia, atau Cornetfish.

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


10. Seram ya..

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


11. Ikannya transparan.

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


12. Wow!

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


13. Yang ini tertangkap di Laut Irminger.

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


14. Hammerhead shark tapi berukuran mini nih.

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


15. Ini ditemukan di Laut Bare
nts.

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


16. Chimaera fish.

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net


17. Waduh, wajah ikannya bikin kaget ya..

Hewan Laut Roman Fedortsov © 2016 brilio.net