1. Home
  2. ยป
  3. Kesehatan
17 Agustus 2021 13:00

Sering meniup makanan dan minuman panas ganggu kesehatan?

Meniup makanan panas dapat sebarkan kuman, virus, juga gas berbahaya bagi tubuh. Daniel Febriawan

Menyantap makanan dan minuman hangat bisa menghangatkan badan. Apalagi saat cuaca dingin, mengkonsumsi hidangan hangat bikin badan lebih tenang.

Pada saat makanan dan minuman terlalu panas, sebagian orang cenderung meniupnya agar cepat dingin. Kebiasaan sepele ini ternyata berbahaya dan dapat mengganggu kesehatan tubuh, lho.


Simak ulasan lengkapnya di video Brilio ini ya~

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
MOST POPULAR
Today Tags