1. Home
  2. ยป
  3. Selebritis
28 September 2020 12:22

8 Potret Raisya Bawazier & Kenny Austin kenakan busana khas Mermaid

Keduanya tampak serasi ketika beradu akting Irsandy Dwi

Brilio.net - Miniseri Princess Mermaid adalah salah satu miniseri yang memiliki cukup banyak penggemar. Miniseri ini sendiri menceritakan tentang putri dari ratu duyung yang diperankan oleh Raisya Bawazier sebagai Mutiara. Akting Raisya Bawazier ini ternyata menjadi salah satu hal yang menarik minat penonton.

Raisya Bawazier sendiri beradu akting dengan Kenny Austin sebagai Justin yang diceritakan adalah putra dari penguasa lautan. Kedua artis muda ini tampil apik di miniseri yang memiliki 15 episode ini. Keduanya seperti menampilkan chemistry yang sangat baik, sehingga akting keduanya terlihat sangat natural.


Netizen yang nggak sabar menanti tayangnya musim kedua dari miniseri Princess Mermaid mulai mengunggah potret Raisya Bawazier dan Kenny Austin, di mana keduanya menggunakan busana khas kerajaan lautan dalam miniseri Princess Mermaid.

Penasaran bagaimana potret Raisya Bawazier dan Kenny Austin memakai busana kerajaan laut ala Miniseri Princess Mermaid? Berikut kumpulan potret Raisya Bawazier dan Kenny Austin yang brilio.net kutip dari Instagram @_raisyabawazierdaily, Senin (28/9).

1. Nah ini dia potret ketika Raisya Bawazier sedang menjadi Mutiara di Miniseri Mermaid Princess.

2. Kenny Austin tampak gagah dengan busana khas kerajaan laut ya.

3. Tatapan Kenny Austin yang bisa bikin meleleh penonton.



4. Waduh tatapan keduanya sama-sama tajam ya, seperti mengandung suatu makna.

5. Chemistry keduanya bisa membuat suasana miniseri ini menjadi lebih hidup.

6. Keduanya terlibat konflik percintaan yang cukup rumit dan membuat penasaran penonton dengan endingnya.

7. Kisah yang menceritakan kehidupan di bawah laut dan di atas laut ini menjadi salah satu faktor yang membuat orang tertarik untuk menontonnya.

8. Miniseri Mermaid Princess ini adalah seri kedua dari seri sebelumnya.

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
MOST POPULAR
Today Tags