1. Home
  2. ยป
  3. News
12 Januari 2016 06:06

KAI luncurkan kereta bernuansa relief candi Borobudur, keren...

Terdapat dua relief batu candi, ukiran pada tempat duduk dan meja. Sugeng Wahyudi
Relief Candi Borobudur yang ada di dalam kereta makan KA Kaligung. (foto: Twitter @KAI121)

Brilio.net - PT. Kereta Api Indonesia berencana meluncurkan kereta baru, KA Kaligung jurusan Stasiun Semarang Poncol-Tegal. Salah satu yang menarik dari kereta ini adalah penampilan ruang restorasinya atau kereta makan.

Pada bagian kereta makan menampilkan desain bertema Candi Borobudur. Dari keterangan yang dikutip brilio.net dari Twitter @KAI121, terdapat dua relief batu candi, ukiran pada tempat duduk dan meja serta tampilan rampu temaram yang unik. "Kian menambah nuansa khas selama perjalanan," begitu bunyi tweet-nya, Senin (11/1).

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
RELATED
MOST POPULAR
Today Tags