1. Home
  2. ยป
  3. Creator
2 Agustus 2018 12:49

Trampolin ini dibangun di gua bawah tanah, sensasinya wow banget!

Kalau biasanya trampolin ditempatkan di atas permukaan tanah, apa jadinya jika trampolin yang sangat besar dibangun dalam gua yang curam? Wihadi Suseno

Zip WorldBounce Below adalah arena bermain trampolin yang dibangun di bawah tanah. Terletak diBlaenau Ffestiniog, Inggris Raya, ini merupakan gua bekas pertambangan tua yang sangat luas. Dalam gua yang dibuka pada 4 Juli 2014 ini terdapat 4 trampolin ukuran besar yang saling dihubungkan dengan tangga spiral dan seluncuran sepanjang 60 kaki. Suasana di sekitarnya juga dihiasi dengan pertunjukan cahaya warna-warni yang memukau.


Diterangi oleh penerangan dan lampu warna-warni, trampolin dipasang dalam ruangan gua yang luas.

Kamu bisa merasakan sensasi yang berbeda saat melompat-lompat di atas trampolin yang berada di atas ketinggian gua ini.

Tangga seluncuran spiral sepanjang 60 kaki adalah bagian dari atraksi di sini. Gimana, berani nyoba?

(brl/red)

Source:

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
MOST POPULAR
Today Tags