1. Home
  2. ยป
  3. Creator
30 November 2018 16:02

Karakter di film ini terinspirasi dari seseorang di dunia nyata

Siapakah orang yang menginspirasi karakter Profesor Snape dan Winnie The Pooh? Hani Mojo

Untuk menciptakan suatu karakter dalam sebuah film ternyata tak hanya berasal dari imajinasi saja. Tokoh di dalam film bisa jadi terinspirasi dari orang-orang sekitar sang kreator.

Kita mungkin tak pernah tahu bahwa karakter-karakter yang sebenarnya hanya bisa kita lihat saat menonton filmnya, ternyata terinspirasi dari seseorang yang betul-betul ada. Siapa saja mereka?


1. Harley Quinn - Arleen Sorkin

Suicide Squad / Warner Bros. shutterstock.com /brightside.me

Karakter Harley Quinn dalam DC Comics ternyata terinspirasi dari teman sang kreator, yaitu Arleen Sorkin.

2. Joker - Conrad Veidt

The Dark Knight / Warner Bros. The Man Who Laughs / Universal Pictures / brightside.me

Karakter Joker yang terkenal seram ternyata terinspirasi dari senyum Conrad Veidt.

3. Pocahontas - Irene Bedard

Pocahontas / Disney Perseverance Theatre / Facebook /brightside.me

Irene Bedard sangat berperan dalam karakter Pocahontas, karena ia merupakan dubber nya.

4. Belle - Vivien Leigh

Beauty and the Beast / Disney Gone with the Wind / Warner Bros. / brightside.me

Wajah Eropa yang dimiliki Vivien Leigh sangat menginspirasi karakter Belle dalam film Beauty and The Beast.

5. Milhouse - Paul Pfeiffer (Josh Saviano)

The Simpsons / 20th Century Fox Television The Wonder Years / 20th Century Fox / brightside.me

Dalam film The Simpsons, karakter Milhouse terinspirasi dengan gaya rambut dan wajah karakter Paul Pfeiffer yang diperankan Josh Saviano.

6. Profesor Severus Snape - John Nettleship

Harry Potter and the Chamber of Secrets / Warner Bros. whitehound.co.uk / brightside.me

Karakter Profesor Severus Snape dalam film Harry Potter ternyata datang dari dosen J.K. Rowling.

7. Alice - Alice Liddell

Alice in Wonderland / Disney Lewis Carroll / Wikimedia Commons / brightside.me

Karakter Alice dalam Alice in Wonderland terinsipirasi dari teman sang kreator saat masih kecil.

8. Winnie The Pooh - Winnipeg The Bear

The Many Adventures of Winnie the Pooh / Disney Manitoba Provincial Archives / Wikimedia Commons / brightside.me

Karakter menggemaskan Winnie The Pooh datang dari beruang sungguhan yang hidup kebun binatan London bernama, Winnipeg.

9. Vultures - The Beatles

The Beatles ternyata menginspirasi karakter Vultures dalam karya Disney, The Jungle Book.

10. Kapten Hook - Hans Conried

Ternyata suara aktor Hans Conried mampu menginspirasi karakter Kapten Hook dalam film Peter Pan.

(brl/red)

Source:

SHARE NOW
EXPLORE BRILIO!
MOST POPULAR
Today Tags